G20 India, Ini 3 Agenda yang Disampaikan Oleh Menkes Budi Tentang Kesehatan Indonesia

G20 India,  Ini 3 Agenda yang Disampaikan Oleh Menkes Budi  Tentang Kesehatan Indonesia

Menkes Budi Gunadi Sadikin--

Menkes RI juga mendorong negara maju dalam G20 terus membantu negara berkembang anggota G20 untuk riset dan pengembangan manufacturing vaksin, obat dan alat diagnosis.

3. Mendorong Inovasi dan digital solusi di bidang kesehatan, termasuk penerapan teknologi baru dan kecerdasan intelegen yang akan tingkatkan layanan kesehatan melalui perluasan akses, peningkatan kualitas layanan dan integrasi sistem informasi kesehatan.

BACA JUGA:Selamat, Tyas Mirasih dan Tengku Tezi Resmi Menjadi Pasangan Suami Istri

BACA JUGA:Bacaleg DCS Masih Bisa Berubah

Pada kesempatan ini Menkes mendorong agar inisiatif digital yang dimajukan G20 tidak berdiri sendiri-sendiri. "Sayangnya kondisi yang ada saat ini adalah inisiatif yang ada sangat terfragmentasi dan tidak ada yang memajukan standarisasi data," ujarnya.

Untuk itu Indonesia Mendukung adanya Global Initiative on Digital Health to democratize digital technology, converge efforts and investment in the digital health space globally.

Selama di Gujarat, Menkes Budi akan melakukan pertemuan bilateral dengan sejumlah Menteri Kesehatan al. Belanda, Australia, India, Inggris, Brazil, dan EU.

Menkes RI dan delegasi RI juga melakukan pertemuan dengan para pimpinan organisasi internasional di bidang kesehatan al. WHO, FIND, Gavi, BMGF, CEPI untuk tingkatkan kerja sama kesehatan konkrit untuk layanan kesehatan yang lebih baik untuk masyarakat, termasuk layanan primer.

BACA JUGA:KPU Indramayu Umumkan Daftar Calon Sementara Anggota DPRD Indramayu Pemilu 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: