Ganti Oli Mobil Tidak hanya Bergantung Kilometer, Kenali Tanda Lainnya
BACA JUGA:Ajil Ditto dan Marsha Aruan Saling Beri Perhatian, Apakah akan Berlanjut Pacaran?
3. Lampu Indikator Oli Sudah Pasti Menyala
Pada bagian dashboard, banyak ikon yang menjelaskan berbagai komponen mobil, salah satunya adalah oli.
Lampu ini tidak akan menyala jika oli baru saja diganti dan kualitasnya masih baik.
Ikon yang berbentuk corong dengan tetesan oli ini akan menyala ketika oli mesin sudah mulai kotor.
Apabila indikator ini menyala berwarna merah, maka segera cek dan menggantinya di bengkel resmi.
BACA JUGA:TOP! BRI Dinobatkan Menjadi Bank Terbaik 2022
4. Akselerasi Berat dengan Getaran Mesin yang Tinggi
Jika mobil terasa tidak lagi bertenaga ketika digunakan, dikarenakan kualitas oli sudah menurun.
Performa mesin akan berkurang karena mesin bergesekan dengan sangat keras.
Selain akselerasi terasa berat, mesin juga akan bergetar sangat tinggi.
BACA JUGA:Polda Jateng Sita 14 Ton Minyak Goreng Beredar Tanpa Izin
5. Muncul Asap yang Berwarna Gelap dari Knalpot
Tanda oli mobil sudah saatnya diganti, munculnya asap berwarna kehitaman dari knalpot mobil.
Asap yang seharusnya berwarna transparan kini tidak normal karena oli dari dalam mesin menguap dan masuk ke dalam ruang bakar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: