Bek Ajax Tristan Gooijer Akui Dihubungi PSSI, Jadi Incaran Baru Buat Timnas Indonesia, Calon Naturalisasi?

Bek Ajax Tristan Gooijer Akui Dihubungi PSSI, Jadi Incaran Baru Buat Timnas Indonesia, Calon Naturalisasi?

Tristan Gooijer bek Ajax Amsterdam yang jadi sorotan karena mengakui dihubungi oleh PSSI. -Instagram @tristangooijer-radarindramayu.id

BACA JUGA:Pusing Gali Lobang Tutup Lobang? Galbay Aja! Simak Tips Galbay pada Pinjaman Online Ilegal yang Pasti Aman

"Saya sangat menghormati cara sepak bola di Indonesia dan saya (terkesan) melihat perkembangan dari Timnas," Kata pemain Ajax Amsterdam itu. 

"Saya tidak menutup kemungkinan untuk masa depan (perihal naturalisasi)," Ucap Gooijer dengan yakin, dikutip dari Voetbal Primeur. 

Dengan melihat pernyataan Gooijer di atas sewaktu di interview oleh media Belanda, artinya dia memang memiliki niatan untuk menjadi bagian dari skuad garuda. 

Belum lagi desas-desus soal rumor pemain Ajax yang saat ini jadi dipinjam ke PEC Zwolle, memang masih menjadi perbincangan yang masih hangat dari hari ke hari. 

BACA JUGA:Sejarah Baru di Masjid Al-Khaeron, IRMAS Selenggarakan Salat Idulfitri Perdana

Dengan begitu, soal informasi tentang Tristan Gooijer yang dihubungi dan tengah diincar PSSI, sebenarnya masih belum ada kepastian. 

Kendati demikian, bisa saja dalam beberapa waktu mendatang, akan diungkap secara pasti tentang amunisi pemain keturunan yang kini berposisi sebagai bek itu. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: