Waduh! Erick Thohir Kenapa? Tiba-tiba Bilang: PSSI Harus Siap Saya Tinggalkan, Kapan Waktunya?

Waduh! Erick Thohir Kenapa? Tiba-tiba Bilang: PSSI Harus Siap Saya Tinggalkan, Kapan Waktunya?

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.-Liputan6 Sport - tangkapan layar-radarindramayu.id

"Saya pernah jadi ketua Perbasi 2 tahun. Saya bangun fundamentalnya. Selama mindset dan pimpinan bola basket waktu itu, menyatu dengan saya, hari ini basket baik-baik saja," tuturnya.

Meski demikian, Erick Thohir mengakui bahwa di Indonesia pamor basket dan sepakbola jauh berbeda.

BACA JUGA:Kevin Diks Berikan Kode OTW Jakarta Dalam Waktu Dekat? PSSI: Lihat Nanti

BACA JUGA:Fans Garuda di Timur Tengah Bersatu dan Siap Meriahkan Stadion Bahrain, Mees Hilgers: 'Tak Salah Pilih Negara'

Mengingat basis penggemar dan fanatisme yang lebih kuat ada di sepakbola. Sehingga banyak sorotan yang diarahkan.

Melihat contoh di Perbasi, Erick Thohir juga mengungkapkan bahwa pada suatu saat, PSSI juga mesti siap tanpa dirinya.

"PSSI harus siap juga saya tinggalkan, kapan waktunya? Karena kita tahu, umurnya kan nggak tahu," ujarnya.

Diakui Erick Thohir, kemungkinan banyak orang yang tidak suka dengan kepemimpinannya di PSSI, karena banyak melakukan agenda bersih-bersih.

BACA JUGA:Timnas China Terpaksa Naik Pesawat Komersil, Pemain Mengeluh Jelang Laga Melawan Australia! 'Tidak Bisa Tidur'

BACA JUGA:Miris, Timnas China Berangkat ke Australia Pakai Pesawat Komersil! 'Kami Tidak Bisa Tidur'

"Yang nggak suka sama saya juga banyak mungkin. Orang ingin bersih-bersih semua. Korupsi dibersihin," tandasnya.

Oleh karena itu, Erick mengaku akan memanfaatkan kesempatan sebagai Ketua Umum PSSI dengan baik.

Terutama membenahi dan mempersiapkan bagaimana sepakbola di Indonesia terus dapat bertransformasi dan bersaing di level Asia maupun dunia.

"Saya sebagai ketua benar-enar merapihkan, mempersiapkan. Selama saya diberi kesempatan memimpin kita jaga," tandasnya.

BACA JUGA:Pelatih Timnas Bahrain Akui Frustasi Untuk Hadapi Pertahanan Timnas Indonesia, 'Beruntung Kalau Dapat 1 Gol'

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: