Gerabah Sitiwinangun Masih Bertahan, Ternyata Ada yang Punya Pelanggan Khusus

Gerabah Sitiwinangun Masih Bertahan, Ternyata Ada yang Punya Pelanggan Khusus

MEMBAKAR GERABAH : Sejumlah pekerja telah melakukan pembekaran gerabah di Desa Sitiwinangun Kecamatan Jamblang, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Minggu 29 Oktober 2023.-UTOYO PRIE ACHDI-RADAR INDRAMAYU

Proses pembuatan gerabah  diawali dengan penyapan bahan baku tanah liat dan dijadikan adonan. Selanjutnya adonan atau leleran tersebut dibentuk sesuai dengan yang diinginkan.

Apabila sudah jadi bentuk yang diinginkan, selanjunya akan dilakukan penyempurnaan atau perapian sebelih akhirnya dijemur. Setelah benar-benar kering, proses terakhir adalah dilakukan pembakaran.

BACA JUGA:Yamaha Nmax di Bandung Hidupkan Trend Modifikasi Air Brush Futuristik

BACA JUGA:Bebas dan Minta Maaf, Rohadi Dijemput Keluarga hingga Mantan Bupati Supendi

Pembakaran dilakukan dengan menggunakan jerami dan karet ban bekas. Tak heran kalau saat pembakaran akan mengepul asap hitam pekat.

Setelah proses pembakaran sempurna dan gerabah  sudah berwarna merah, selanjutnya dikumpulkan sebelum akhirnya dikirim ke pihak pengepul.  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: