Air Sungai Asin Terdampak Rob, Petani Waswas Gagal Panen

Air Sungai Asin Terdampak Rob, Petani Waswas Gagal Panen

STOP SEMENTARA – Petani disepangjang pinggiran Kali Sewo terpaksa menghentikan sementara pompanisasi. Menyusul masuknya air laut ke kali yang membelah wilayah Kabupaten Indramayu dan Subang itu sejak dua pekan terakhir-Kholil Ibrahim -Radar indramayu

Menurut Yani, kadar salinitas yang tinggi, bisa membuat ratusan hektare tanaman padi disejumlah desa wilayah pesisir pantura Sukra terancam puso. Juga merusak kesuburan tanah

“Kalau sudah kena air asin, tanaman padi lama-lama bisa layu, kering lalu mati,” tandasnya. (kho)

BACA JUGA:Perkuat Pengawasan Partisipatif Pemilu 2024, Bawaslu Bentuk Forum Warga

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: