DPC IWAPI Indramayu Gelar Gebyar Merah Putih, Merah Putihkan Jalanan Indramayu Kota Nyayikan Lagu Perjuangan

DPC IWAPI Indramayu Gelar Gebyar Merah Putih, Merah Putihkan Jalanan Indramayu Kota Nyayikan Lagu Perjuangan

MERAH PUTIH: Ketua DPC IWAPI Kabupaten Indramayu Dr Ir Hj Hanifah Handayani MT di dampingi Pendiri IWAPI Bunda Dewi Motik bersama anggota IWAPI dan organisasi wanita di Kabupaten Indramayu saat gebyar merah putih menyanyikan lagu perjuangan.-Anang Syahroni-Radar indramayu

Sebagai organisasi wanita di Kabupaten Indramayu, IWAPI selalu mendorong supaya wanita harus punya peranan di masyarakat sesuai dengan kemampuan dan peranannya masing-masing, karena dalam mengisi kemerdekaan kita semua berperan pada posisinya masing masing. 

"Kita berharap pada momen HUT RI ke 78, kita jaga lagi persatuan dan kesatuan khususnya di Indramayu, apalagi nanti masuk bulan dan tahun politik. Ada Pemilu,  jangan sampai karena beda pilihan jadi terpecah belah, kita harus bersatu karena kita Indonesia," harap Hanifah. (oni/ adv)

BACA JUGA:Pertamina Dorong Kolaborasi Multi-stakeholder Pengelolaan Sampah Berkelanjutan di Kawasan Bantar Gebang

BACA JUGA:HUT RI ke-78, Bupati Hadiri Renungan Suci dan Upacara Penghormatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: