Monitoring Dana APBD untuk Pekerja Migran di Indramayu, Fokus pada Pemberdayaan dan Perlindungan

Monitoring Dana APBD untuk Pekerja Migran di Indramayu, Fokus pada Pemberdayaan dan Perlindungan

Monitoring APBD untuk pekerja migran yang diadakan oleh Migrant Care Indramayu, di Grand Trisula Hotel, menghadirkan Ketua Komisi I DPRD Indramayu Abdul Rojak, Selasa (18/3/2025). -Foto: Burhannudin.-radarindramayu.id

Hal ini menyebabkan banyaknya pekerja migran yang mengalami kesulitan dalam beradaptasi setelah kembali ke kampung halaman mereka.

“Oleh karena itu, kami mendorong pemerintah daerah untuk memberikan alokasi anggaran yang lebih proporsional untuk pemberdayaan pekerja migran, baik sebelum berangkat maupun setelah mereka pulang."

"Tujuannya agar pekerja migran terlindungi dengan baik dan para purna pekerja migran dapat diberdayakan untuk bekerja di daerah sendiri, mengurangi efek negatif seperti perceraian dan masalah sosial lainnya,” pungkas Abdul Rojak.

BACA JUGA:Tinggal Tap, Transaksi Kilat! Begini Cara Pakai QRIS Tap NPC di HP Android, Pembayaran Jadi Super Praktis!

Menurut Santos, acara ini menjadi wadah penting untuk mengingatkan pemerintah daerah tentang pentingnya peningkatan anggaran bagi pekerja migran, guna memastikan perlindungan yang optimal dan mengurangi dampak negatif dari pekerjaan di luar negeri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: