Toreh 12 Piala di 3 Klub Berbeda? Inilah Sosok Calon Bek Naturalisasi Timnas Indonesia Mitchel Bakker!

Toreh 12 Piala di 3 Klub Berbeda? Inilah Sosok Calon Bek Naturalisasi Timnas Indonesia Mitchel Bakker!

Toreh 12 Piala di 3 Klub Berbeda? Inilah Sosok Calon Bek Naturalisasi Timnas Indonesia Mitchel Bakker!-ss eurosport-radarindramayu.id

Melihat catatan prestasinya yang gemilang, PSSI tentu memiliki alasan kuat untuk mempertimbangkan Bakker sebagai bagian dari Timnas Indonesia.

Namun, keputusan final tetap berada di tangan PSSI dan Mitchel Bakker sendiri.

Apakah Bakker akan menjadi tambahan kekuatan untuk Skuad Garuda? Waktu yang akan menjawab.

Satu hal yang pasti, jika proses naturalisasi ini terwujud, Timnas Indonesia akan mendapatkan bek kiri dengan pengalaman dan mental juara di kancah Eropa.

BACA JUGA:Patrick Kluivert Ungkap Sudah Lakukan Pendekatan ke Beberapa Pemain Keturunan untuk Dinaturalisasi, Siapa?

Kita doakan saja yang terbaik untuk perkembangan sepak bola Indonesia dan upaya PSSI dalam memperkuat Skuad Garuda di masa mendatang!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: