Mees Hilgers Sampaikan Klarifikasi, Gegara Dituduh Jadi Biang Kerok Pemecatan STY, Begini Katanya

Mees Hilgers Sampaikan Klarifikasi, Gegara Dituduh Jadi Biang Kerok Pemecatan STY, Begini Katanya

Mees Hilgers sampaikan klarifikasi soal dirinya dituduh jadi sebab dari pemecatan Shin Tae-yong. -Instagram @meeshilgerss-radarindramayu.id

BACA JUGA:Proses Naturalisasi Jaïro Riedewald ke Timnas Indonesia Semakin Rampung! Bisa Gabung Kualifikasi Piala Dunia?

Mees Hilgers sendiri memang tidak lama bertemu dengan Shin Tae-yong, dia terakhir kali bertemu sewaktu pertandingan melawan Bahrain. 

Sewaktu melawan China, yang mana terjadi dinamika ruang ganti, yang jadi sebab PSSI memecat STY. Hilgers sendiri tidak tahu, lantaran dia mengalami sedikit cedera. 

Di sisi lain, walaupun Mees mendapati banyak hate comment, karena dituduh jadi sebab dari pemutusan kontrak coach Shin. Mees sendiri tidak ambil pusing soal itu. 

Menurutnya, hate comment netizen yang menyasar ke beberapa pemain, termasuk Hilgers. Hal tersebut merupakan kejadian yang kurang etis dan dapat membuat perpecahan. 

BACA JUGA:TERUNGKAP! Media Belanda Sebut Patrick Kluivert dan PSSI Sudah Jalin Hubungan Sejak...

Oleh karena itu, Mees juga mengajak untuk tidak memperpanjang soal dinamika ruang ganti yang jadi sebab pemecatan Shin Tae-yong. 

Karena, hal tersebut dapat berubah menjadi suatu kesalahpahaman besar, apabila terus dilanjutkan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: