Kemanakah Pemilih Swing Voters Indramayu, Penentu Pilihan Pilkada 27 November 2024
-Foto: istimewa. -radarindramayu.id
5. Meningkatkan Ekonomi dengan basis dasar padat karya, membuka kawasan industri yang menyerap lapangan kerja yang seluas luasnya,
6. Serta meningkatkan sektor pariwisata, diantaranya membuka pagar alun alun indramayu dan memperindah untuk dijadikan tempat hiburan dan kebangaan masyarakat.
Kang Toto berfoto bareng dengan para pekerja pembangunan gedung VOC, usai memberikan penghargaan kepada mereka, yang sudah membersamainya selama 3 tahun masa pembangunan gedung.--radarindramayu.id
Ternyata, lanjut Kang Toto, Program Indramayu SEHAT yang di gagasnya selaras dan mampu dibuktikan oleh Ibu Nina Agustina sebagai bupati indrmayu dengan waktu hanya 3,5 tahun.
“Ibu Nina berhasil membawa perubahan yang hebat dibidang pelayanan masyrakat seperti berobat gratis sekolah gratis membuka kawasan Industri, perbaikan infrastruktur dan program lainnya telah berhasil diterapakan dan ini pas selaras dengan Visi misi saya saat mencalonkan Bupati di 2020,"ungkap Kang Toto dalam wawancaranya usai Selametan, Temu Kangen Relawan Kang Toto, di Gedung VOC “Veteran Of Cimanuk”.
“Itulah alasan rasional mendukung Paslon nomor urut 3 Nina Agustina dan Tabroni "imbuhnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: