Kondisi Pulih Jadi Starter Lawan Ajax, Mees Hilgers Belum Dibelikan Tiket Pesawat Oleh PSSI, Apa Alasannya?
Mees Hilgers pemain Timnas Indonesia. -Instagram @meeshilgerss-radarindramayu.id
Kendati demikian, jika Mees Hilgers benar tidak main saat Indonesia lawan Jepang. Berarti posisi yang ia tinggalkan bisa segera diisi oleh Kevin Diks yang baru saja menyelesaikan proses naturalisasi.
Kehadiran Kevin, juga sama pentingnya di lini belakang Timnas Indonesia, supaya bisa menahan serangan dari Jepang, sekaligus mengisi pos kosong yang ditinggalkan Hilgers.
Di lain waktu, Mees Hilgers bisa diturunkan saat lawan Arab Saudi pada 19 November atau 4 hari setelah lawan Jepang.
Mengapa bisa diturunkan lawan Arab? Karena kondisi Hilgers tentu sudah membaik jika nanti lawan Arab di tanggal 19, sebab pemulihannya sudah berjalan baik sejak ia cedera dari tanggal 2 November.
BACA JUGA:Timnas Jepang Punya Banyak Pemain Yang Berkarir di Eropa. Ternyata di Liga Inggris Paling Banyak!
"Sampai saat ini saya masih berdiskusi mengenai kondisi (cedera) bersama Mees Hilgers," ujar Sumardji saat ditanyai tentang kondisi Hilgers.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: