Ini 5 Daftar Kiper Termahal di Asia, Ada Indonesia Coy! Bukan Maarten Paes?

Ini 5 Daftar Kiper Termahal di Asia, Ada Indonesia Coy! Bukan Maarten Paes?

Ini 5 Daftar Kiper Termahal di Asia, Ada Indonesia Coy! Bukan Maarten Paes?-ss tvonenews-radarindramayu.id

RADARINDRAMAYU.ID - Berikut adalah 5 daftar kiper termahal di Asia? Ada Indonesia kah? Yuk, simak selengkapnya disini!

Seperti yang kita ketahui, Maarten Paes selaku Kiper Timnas Indonesia, baru saja menunjukan performanya yang sangat mengagumkan pada laganya melawan Arab dan Australia kemarin.

Meski begitu, apakah pamor dan performanya ini sudah dikenal oleh banyak orang? Apakah ia sudah termasuk salah satu pemain yang paling berharga di seluruh dunia?

Hingga bisa masuk ke daftar kiper termahal di wilayah Asia? Yuk, simak selengkapnya di artikel berikut ini!

BACA JUGA:Full Naturalisasi! Ini Prediksi Lineup Timnas Indonesia VS China dan Bahrain, 'Formasi Terbaik'

1. Matthew Ryan

Matthew Ryan adalah penjaga gawang asal Australia yang telah membela tim nasional Australia selama bertahun-tahun.

Ia dikenal karena kecepatan refleks dan kemampuannya dalam menyelamatkan gawang di momen-momen penting.

Ryan telah bermain di berbagai liga top Eropa, termasuk La Liga dan Premier League, serta menjadi pilar di tim nasional Australia.

BACA JUGA:Daftar Kiper Termahal di Asia, Salah Satunya Ada Maarten Paes!

Saat ini, ia memuncaki daftar kiper termahal di Asia dengan harga di Rp. 60,84 Milliar.

2. Zion Suzuki

Zion Suzuki adalah kiper muda berbakat keturunan Jepang dan Ghana yang kini bermain untuk Urawa Red Diamonds di J.League.

Meski usianya masih muda, ia sudah menunjukkan potensi besar dan pernah dipanggil ke tim nasional Jepang. Suzuki memiliki postur tubuh yang impresif serta kemampuan distribusi bola yang baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: