3 Pemain Keturunan Resmi Gabung Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF 2025, Ini Pilihan Vanenburg!

3 Pemain Keturunan Resmi Gabung Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF 2025, Ini Pilihan Vanenburg!

3 Pemain Keturunan Resmi Gabung Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF 2025, Siapa Mereka?-pssi.org-

BACA JUGA:Ramai Isu Ke Liga 1, Bung Kesit Tak Rela Pemain Naturalisasi Main di Klub Indonesia, Oh Ternyata Karena Ini..

Sayangnya, hasil buruk kala itu membuat kiprahnya terkesan terhenti. Kali ini, ia berharap bisa mencatatkan kisah berbeda.

3. Jens Raven

Ia satu-satunya pemain abroad yang dipilih Vanenburg untuk memperkuat Timnas Indonesia. Raven kini bermain di Belanda bersama FC Dordrecht U-21.

Di level internasional, ia sudah menunjukkan taji bersama Timnas U-19 dan U-20. Total delapan gol ia sumbangkan dalam dua level usia itu.

BACA JUGA:KUR BRI Tabel Angsuran 25 Juta Lengkap Cicilan Terendah Rp500 Ribuan dan Syarat Pengajuan Resmi untuk UMKM

Raven lahir di Belanda dan punya darah Indonesia, membuatnya memenuhi syarat bela negara. Pemanggilan ini diharapkan jadi jembatan menuju kehadiran lebih banyak pemain diaspora lainnya.

PSSI melalui pelatih dan tim scouting terus berupaya menyaring talenta terbaik, termasuk dari luar negeri.

Langkah ini menjadi bagian dari strategi besar membangun Timnas Indonesia yang tidak hanya kuat secara fisik, tetapi juga kaya pengalaman bermain di level kompetitif.

Kehadiran ketiga pemain ini membuktikan bahwa regenerasi Timnas Indonesia tak melulu bergantung pada nama besar. Bahkan, mereka yang sempat tak terdengar pun bisa kembali bersinar.

BACA JUGA:Cuma Modal Scroll, Saldo DANA Kaget Rp749.000 Langsung Masuk Ke Akun DANA Kamu? Klaim Sebelum Kehabisan!

Suporter klub besar seperti Persib Bandung dan Persija Jakarta pasti ikut menantikan dampak pemanggilan ini terhadap performa Garuda Muda.

Dukungan dari berbagai pihak, termasuk klub-klub di BRI Liga 1, menjadi modal penting untuk membangun tim nasional yang solid.

Di bawah arahan Patrick Kluivert di tim senior dan Vanenburg di tim U-23, harapan terhadap masa depan sepak bola Indonesia semakin nyata.

Kini, semua mata tertuju ke Piala AFF U-23 2025, tempat Garuda Muda bersiap terbang lebih tinggi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: