New! Mae-lynn Louise Rotinsulu Bek Kiri Avanti Wonderkid Putri, Eligible Indonesia Dari Ayah dan Ibu

New! Mae-lynn Louise Rotinsulu Bek Kiri Avanti Wonderkid Putri, Eligible Indonesia Dari Ayah dan Ibu

Mae-lynn Louise Rotinsulu talenta baru di Timnas putri, aset masa depan Garuda Putri Indonesia -radarindramayu.id-Foto via bolavers24 - Instagram

RADARINDRAMAYU.ID - Talenta baru dari sepak bola putri, tidak ingin kalah dengan sepak bola putra baru-baru ini banyak nya bermunculan para pesepakbola putri keturunan Indonesia yang sangat potensial.

Mae-lynn Louise Rotinsulu, sosok pemain sepak bola Putri yang berasal dari Belanda mengakui punya garis darah besar Indonesia dari kedua orang tua nya.

Bahkan pemain bek kiri klub Avanti ini memiliki garis besar dari kedua kakeknya, yang asli dari Indonesia sehingga tingkat Eligible keturunan Indonesia sangat menguat dalam dirinya.

Disebut Wonderkid Putri, dengan usianya yang baru saja menginjak 14 Tahun ia sudah memulai perjalanan karir sepak bola nya bersama klub Avanti.

BACA JUGA:Dean James Target Naturalisasi PSSI Selanjutnya, Bek Eropa Diproyeksi Pelapis Calvin Verdonk Dalam Sektor Kiri

Diketahui bahwa ia memiliki garis darah keturunan Indonesia, diungkapkan langsung oleh Mae-lynn sendiri yang mengatakan bahwa ia memiliki garis keturunan Indonesia.

"Ibu dan ayah saya, keduanya setengah Indonesia dan Belanda," Ujarnya Mae-lynn Louise Rotinsulu

"Jika Kedua kakek saya, mereka berasal dari Indonesia," Sambungnya.

"Kakek dari sebelah mama dari balikpapan dan kakek dari bapak dari manado," Tutupnya Mae-lynn Louise Rotinsulu.

BACA JUGA:Denny Landzaat Langsung Setuju Proyek Besar PSSI Untuk Timnas Indonesia!

Penjelasan ini tentunya bisa menjadi suatu rancangan besar untuk memajukan sepak bola Putri Indonesia, agar lebih dikenali untuk kancah internasional.

Dan Mae-lynn Louise Rotinsulu, bek kiri Avanti ini bisa menjadi suatu pemain emas untuk tim nasional Indonesia di masa depan, karena untuk saat ini usianya yang masih sangat muda.

Tak memungkinkan ia langsung di panggil oleh Coach Satoru Mochizuki, untuk mengikuti persiapan Timnas Garuda Putri Indonesia di kompetisi bergengsi.

Coach Satoru Mochizuki sendiri adalah sosok arsitektur taktik Timnas Indonesia Putri, pria dengan sapaan akrabnya Coach Mochi ini menghandle sektor sepak bola putri Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: