Patrick Kluivert Serta Tim Kepelatihan Makan Nasi Padang Pakai Tangan, Netizen Sebut Pelatih Luar Rasa Lokal

Patrick Kluivert Serta Tim Kepelatihan Makan Nasi Padang Pakai Tangan, Netizen Sebut Pelatih Luar Rasa Lokal

Patrick Kluivert beserta tim kepelatihan sedang makan nasi padang memakai tangan. -Instagram Story @timnasindonesia-radarindramayu.id

BACA JUGA:Bergabung dengan KF Dukagjini, Cyrus Margono Resmi Melepas Status Tanpa Klub, Jadi Main di Liga Mana?

Agenda makan bersama yang dilakukan oleh tim kepelatihan, merupakan salah satu sarana healing bagi mereka demi menatap masa serius di waktu yang akan datang. 

Belum lagi, semenjak tim kepelatihan termasuk Patrick Kluivert sudah tiba di Indonesia, mereka semua sepakat untuk melakukan analisa, baik ke para pemain lokal maupun abroad. 

Contohnya seperti Denny Landzaat yang memantau Eliano Reijnders di Liga Belanda, begitupun juga dengan Alex Pastoor yang memantau Thom Haye. 

Di lain waktu, tim kepelatihan secara lengkap beserta Patrick Kluivert, juga sudah memantau pemain lokal, contohnya saat menonton laga antara Persija VS PSBS Biak. 

BACA JUGA:Gak Disangka! Ini Reaksi STY Soal Erick Thohir yang Tunjuk Kembali Choi Ju young untuk Jadi Dokter Timnas

Akhir kata, dengan melihat Patrick beserta tim kepelatihan yang makan nasi padang memakai tangan. Tentu hal tersebut adalah momen unik dan bisa dibilang cukup langka. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: