Peringkat FIFA Timnas Indonesia Melonjak Tinggi Usai Kalahkan Arab Saudi, Sukses Bantah Vietnam!
Peringkat FIFA Timnas Indonesia Melonjak Tinggi Usai Kalahkan Arab Saudi, Sukses Bantah Vietnam!-ss okezone bola-radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Peringkat FIFA Timnas Indonesia kembali melonjak tinggi! Lagi-lagi sukses bantai cemoohan Vietnam!
Kemenangan 2-0 Timnas Indonesia atas Arab Saudi pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde 3 menjadi momen penting bagi Skuad Garuda.
Tidak hanya meraih kemenangan perdana, hasil ini juga berdampak signifikan terhadap peringkat Indonesia di ranking FIFA.
Tidak hanya itu, hal ini juga menjadi pembantahan akan perkataan Media Vietnam yang sebelumnya menyebut peringkat FIFA Indonesia tidak akan mengalami penambahan.
Lonjakan Peringkat FIFA Indonesia
Sebelum laga di bulan November, Timnas Indonesia berada di peringkat ke-130 FIFA dengan poin 1115,94.
Namun, kekalahan 4-0 dari Jepang sebelumnya membuat peringkat Indonesia sempat turun dua tingkat ke posisi 132, dengan kehilangan 2,93 poin.
Setelah kemenangan melawan Arab Saudi, yang merupakan tim peringkat 50 besar FIFA, Indonesia mendapatkan tambahan poin signifikan sebesar 19,16 poin.
BACA JUGA:Naturalisasi Ole Romeny Rampung Bulan Maret, Bisakah Mauro Zijlstra Menyusul Romeny?
Dengan akumulasi total 1135,1 poin, Timnas Indonesia kini naik lima peringkat ke posisi 127 dunia.
Negara yang Berhasil Dilewati
Dengan lonjakan ini, Indonesia sukses melampaui peringkat negara-negara seperti:
- Malaysia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: