Pelatih Legenda Jepang Akui Tertekan dengan Supporter Timnas Indonesia, 'Jujur Kami Tertekan'
Pelatih Legenda Jepang Akui Tertekan dengan Supporter Timnas Indonesia, 'Jujur Kami Tertekan'-ss karosatuklik-radarindramayu.id
Jepang saat ini menduduki puncak klasemen Grup C dengan 10 poin dari tiga kemenangan dan satu seri, serta menempati peringkat ke-15 FIFA.
Di sisi lain, Indonesia masih berada di posisi bawah grup dengan tiga poin, setelah tiga kali imbang dan satu kali kalah, serta menempati posisi ke-130 dalam daftar FIFA.
BACA JUGA:PSSI Masih Tunggu Daftar Pemain U-22 dari Shin Tae-yong untuk ASEAN Cup 2024
Meski Jepang lebih unggul, timnas Indonesia sebelumnya berhasil menahan imbang tim-tim kuat seperti Arab Saudi (1-1), Australia (0-0), dan Bahrain (2-2).
Okada mengakui bahwa Timnas Indonesia kini lebih kuat, terutama dengan arahan pelatih Shin Tae-yong yang membuat mereka semakin kompetitif.
Prediksi Skor dan Harapan untuk Laga 15 November
Okada menilai Jepang unggul dalam kualitas pemain, terutama karena banyak yang bermain di liga luar negeri.
BACA JUGA:UPDATE Proses Pemulihan Cedera Mees Hilgers Terkini! STY Konfirmasi: 'Dia Tetap Datang'
Meski demikian, ia merasa bahwa pertandingan nanti tidak akan mudah bagi Jepang. Ia memprediksi Jepang akan menang dengan skor 2-0, namun menyebutkan hasil seri 0-0 juga mungkin terjadi.
“Jujur, laga Jepang berikutnya di Indonesia membuat saya khawatir karena Indonesia semakin kuat,” ujar Okada seusai memimpin acara coaching clinic di Jakarta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: