PSSI Sudah Lakukan Evaluasi Kinerja Coach Shin Tae-yong, 'Hasilnya Ternyata Masih Kurang...'

PSSI Sudah Lakukan Evaluasi Kinerja Coach Shin Tae-yong, 'Hasilnya Ternyata Masih Kurang...'

PSSI Sudah Lakukan Evaluasi Pada Shin Tae-yong, dan Ini Hasilnya-PSSI-Radarindramayu.id

BACA JUGA: TERUNGKAP! Ini 3 Pembahasan Evaluasi Erick Thohir Terhadap Shin Tae-yong Pasca Kalah Lawan China!

Dengan adanya evaluasi tersebut, PSSI berharap Timnas Indonesia bisa bangkit dan menunjukkan performa terbaiknya pada pertandingan mendatang. 

Skuad Garuda akan melanjutkan laga menjadi tuan rumah menjamu Jepang (15/10/2024) dan Arab Saudi di Stadion GBK Jakarta. Laga ini akan menjadi pertandingan yang cukup berat bagi Timnas Garuda.

PSSI menargetkan Skuad Asuhan Shin Tae-yong bisa meraih empat poin dari dua laga, tiga poin saat kontra Arab Saudi dan satu poin kontra Jepang.

Target poin tersebut disebut realistis, sebelumnya Indonesia sudah lebih dulu bertandang ke Arab Saudi dan memperoleh hasil imbang. Sehingga bermain di kandang sendiri dengan target tiga poin, punya peluang yang cukup terbuka.

BACA JUGA: Exco PSSI Buka Suara Soal Update Naturalisasi Kevin Diks, Tidak Hadir Lawan Jepang? 'Maksimalkan yang Ada'

Sedangkan melawan Jepang, akan menjadi laga yang cukup berat bagi Indonesia. Mengingat Timnas Jepang hingga saat ini masih mempertahankan rekor pertama di klasemen dan belum terkalahkan sama sekali. Tak heran jika target lawan Jepang, Imbang saja sudah luar biasa. 

Namun, Coach Shin tentunya akan mempersiapkan tim untuk bisa tampil sebaik mungkin dan bisa meraih hasil terbaik. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: