Awali Tahun Baru Dengan Libur, Ini List Tanggal Merah Bulan Januari 2025, Simak Daftarnya Disini!

Awali Tahun Baru Dengan Libur, Ini List Tanggal Merah Bulan Januari 2025, Simak Daftarnya Disini!

Tanggal Merah Bulan Januari 2025-Foto : Liputan 6 - Google.com-radarindramayu.com

RADARINDRAMAYU.ID - Siapa yang tidak menyukai tanggal merah?

Berbagai kalangan di Indonesia, pastinya sangat menunggu momen-momen tanggal merah.

Siswa, mahasiswa, orang tua, anak-anak, dan tentu saja para pekerja, menantikan tanggal merah hampir di setiap tahun.

Liburan terdekat, tentunya ada pada penghujung akhir Tahun 2024 yang akan segera berakhir.

BACA JUGA:Pakar Keamanan FIFA Yakin PSSI 'Sangat Bisa' Menjaga Keamanan Timnas Bahrain Saat Laga Tandang Ke Jakarta

Diantara liburan akhir Tahun 2024 yang akan segera tiba sebentar lagi adalah libur pada tanggal 25-26 Desember 2024.

Adapun 25-26 Desemper 2024 sendiri adalah liburan merayakan Hari Raya Natal.

Bagi beberapa Sekolah Menengah di Indonesia, terdapat juga beberapa minggu liburan yang tersedia di penghujung Tahun 2024.

Diantaranya adalah Tanggal 16-31 Desember 2024, yang bergantung kepada jadwal dan agenda pendidikan masing-masing sekolah.

BACA JUGA:Kevin Diks Segera, Media Belanda Heboh! Sorot Keputusan Bek Kelas Europa 'Calon Tembok Kokoh Indonesia'

Untuk libur awal tahun, yang mana kamu bisa mempersiapkannya mulai sekarang, terdapat beberapa tanggal merah di Bulan Januari.

Rabu, 1 Januari 2025, yang ditandai sebagai Tahun Baru Masehi, adalah tanggal merah pertama yang bisa kamu dapatkan di awal Tahun 2025

Kemudian dilanjutkan dengan Hari Senin, 27 Januari 2025. Dimana perayaan salah satu Hari Besar Islam yaitu Isra Mi'raj pada tanggal 27 Januari 2025.

Kemudia pada Hari Rabu, 29 Januari 2025 diperingati sebagai Hari Raya Imlek.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: