Mees Hilgers Top 6 Bek Termahal Asia Milik Timnas Indonesia Bernilai 121 M 'Telah Resmi Menjadi WNI'

Mees Hilgers Top 6 Bek Termahal Asia Milik Timnas Indonesia Bernilai 121 M 'Telah Resmi Menjadi WNI'

Mees Hilgers memasuki Top 6 bek termahal se-Asia -Radarindramayu.id-Tangkapan layar - Radar Madiun - Jawa Pos

BACA JUGA:Kena Nyinyir Lagi! Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Tak Akan Menang Melawan Bahrain Ungkap Media Vietnam

Lalu siapa saja bek termahal se-Asia, ini dia 6 bek Termahal se-Asia ada nama Mees Hilgers didalamnya.

1. Kim Min-jae

Min-jae merupakan pemain yang berposisi sebagai bek, pemain profesional yang berasal dari Korea Selatan. Dirinya merupakan pemain termahal pertama se-Asia bernilai seharga 782 Miliar, dan menduduki peringkat pertama.

Min-jae berkarir di klub besar Bayern Munchen dan juga memperkuat Timnas Korea Selatan.

2.Hiroki Ito

Hiroki merupakan pemain yang berposisi sebagai bek, pemain profesional yang berasal dari Jepang. Dirinya merupakan pemain termahal se-Asia bernilai seharga 521 Miliar, dan menduduki peringkat kedua di atas Kim Min-jae.

Hiroki menempuh karir nya di klub besar Bayern Munchen sama seperti Kim Min-jae, Dan Hiroki juga memperkuat Timnas Jepang.

BACA JUGA:Maarten Paes Akui Sangat Terharu Usai Dapat Dukungan Supporter Indonesia! 'Keputusan Terbaik Saya'

3.Ko Itakura

Itakura merupakan pemain yang berposisi sebagai bek, pemain profesional yang berasal dari Jepang sama seperti Hiroki Ito. Dirinya merupakan pemain termahal se-Asia bernilai seharga 208 Miliar, dan menduduki peringkat ketiga di atas Hiroki Ito.

Itakura menempuh karir nya bersama klub Borussia Monchengladbach , dan juga dirinya memperkuat Timnas Jepang.

4.Koki Machida 

Koki merupakan pemain yang berposisi sebagai bek, pemain profesional yang berasal dari Jepang sama seperti dua teman nya yang diatas. Dirinya merupakan pemain termahal se-Asia bernilai seharga 173 Miliar, dan menduduki peringkat ke-empat diatas dua teman sesama negara nya Jepang.

Koki menempuh karir nya bersama klub Royale Union Saint-Gilloise, dan juga memperkuat Timnas Jepang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: