Tampil Kurang Optimal Saat Laga Persahabatan Melawan India, Ada Apa Dengan Performa Timnas Indonesia U-17?

Tampil Kurang Optimal Saat Laga Persahabatan Melawan India, Ada Apa Dengan Performa Timnas Indonesia U-17?

Matthew Baker, Zahaby Gholy, Timnas Indonesia U-17 I Performa Timnas Indonesia U-17-Bola - Liputan 6-Radarindramayu.com

BACA JUGA:RESMI! Kiper Terbaik PSIS Semarang, Muhammad Adi Satryo Dipanggil STY dan PSSI untuk Perkuat Gawang Timnas

Di babak kedua laga pertama juga Indonesia bisa menambah 1 poin gol. Meski harus kebobolan di babak kedua dari India, Indonesia tetap memenangkan laga.

Jika dibandingkan dengan hasil pertandingan di hari Selasa (27/8/2024) ini, tentunya hasil yang berbanding terbalik ini perlu diperhatikan oleh Nova Arianto.

Ada puluhan catatan yang dapat dilihat dari pertandingan persahabatan hari ini, Selasa (27/8/2024). Catatan tersebut tentunya berdasar kepada perbandingan antara laga kemarin dengan laga kedua ini.

Seperti posisi para pemain dalam menempatkan diri, pelepasan tembakan para pemain yang minim akurasi, dan masih banyak lagi.

BACA JUGA:Jay Idzes Resmi Dipanggil Shin Tae-yong Bergabung Skuad Garuda, Sumardji: 'Sudah Sehat dan Bugar'

Selain itu, decision making atau pemilihan keputusan yang diambil para pemain muda ini terkesan 50 persen matang.

Banyak gerakan gerakan potensial yang seharusnya bisa 100 persen menciptakan gol, namun tidak berakhir sebuah gol.

Jelang Kualifikasi Piala Asia U-17 yang semakin dekat, masih ada banyak waktu yang dapat Nova Arianto gunakan untuk mengevaluasi permainan.

Mengingat baik Indonesia maupun India sama-sama akan berlaga dalam Piala Asia U-17 ini.

BACA JUGA:Pemain Jepang Ramai-ramai Memuji Timnas Indonesia, Vietnam Makin Geram Bakal Rencanakan Balas Dendam

Kemunduran permainan yang ditunjukkan oleh Matthew Baker CS ini sangat terlihat dalam laga ini. Seakan-akan jati diri Timnas Indonesia U-17 yang kita lihat di Piala AFF hilang begitu saja.

Masih ada banyak waktu yang dapat Nova Arianto lakukan untuk evaluasi permainan. Sebelum melakoni laga Kualifikasi Piala Asia, laga pertandingan persahabatan ini bisa menjadi bahan evaluasi yang baik.

Mari sama-sama tetap dukung Timnas Indonesia U-17 dalam Kualifikasi Piala Asia U-17.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: