Asyik Rekam Terpeleset, Warga Cipakem Kuningan Hanyut di Sungai Cisinduk Hingga Dua Hari Belum Ditemukan

Asyik Rekam Terpeleset, Warga Cipakem Kuningan Hanyut di Sungai Cisinduk Hingga Dua Hari Belum Ditemukan

Eha Siti Julaeha, warga Desa Cipakem, Maleber, Kuningan, hilang terseret arus deras anak sungai Cisanggarung setelah terpeleset, Rabu sore 8 Maret 2023. (Istimewa)----

"Kendalanya cuaca dan debit air yang deras, kalau airnya deras kemungkinan orang yang hanyut sudah jauh terbawa arus sungai, jika dangkal dan banyak bebatuan, kita tidak menggunakan perahu," lanjutnya.

Untuk mencari korban, kata Indra, ia menurunkan sekitar 30 personel yang terdiri dari tim gabungan Basarnas, BPBD Kabupaten Kuningan, Relawan, dan juga warga.

"Untuk saat ini, personel yang turun, dari Basarnas enam orang, BPBD lima orang, dibantu relawan 10 orang, total ada 30 personel plus ditambah dari desa dan kecamatan. Mohon doa dari semuanya agar korban bisa segera ditemukan," katanya. (fik)

BACA JUGA:AKSI Juntinyuat Dukung Dr Dr Ir H Ady Setiawan Gantikan Wakil Bupati Lucky Hakim

BACA JUGA:H Dedi Wahidi: Ajak Seluruh Masyarakat Dukung Ibu Nina Dua Periode

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: