Persib Juara Super League 2025/2026? Bisa Terjadi Jika 3 Hal Ini Diperkuat Sepanjang Musim! Simak Disini

Prediksi Persib Juara Super League 2025/2026-Foto: Detik edited by Erlangga-Radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Persib Juara Super League 2025/2026? Bisa terjadi jika 3 skenario ini terjadi! Simak prediksinya disini.
Sudah menjadi rahasia umum, jika Persib bandung merupakan salah satu kandidat kuat juara Liga Indonesia musim depan (Super League 2025/2026).
Telah memperkuat kedalaman skuad, Bojan Hodak tentunya menyimpan strategi yang siap "menggebrakan" Super League 2025/2026.
Upaya demi upaya, Persib lakukan demi kembali meraih juara. Seperti mendatangkan pemain berlabel Timnas Indonesia, dan pemain asing.
Berikut, 3 cara Persib Juara Super League 2025/2026. Simak prediksinya berikut ini!
3. Kesiapan Taktikal dan Kedalaman Skuad
Bojan Hodak, merupakan salah satu pelatih yang penuh perhitungan dan selalu mengandalkan ketajaman strategi pada setiap pertandingannya.
Lewat taktik tajam Bojan Hodak, masing-masing pemain Persib dapat mengeluarkan potensi terbaiknya. Terbukti dengan meningkatnya performa Kakang, Robi Darwis, hingga Adzikry.
Musim 2025/2026, Persib Bandung akan melaju ke Super League dengan skuad mewah yang telah menjalani latihan panjang.
2. Jam Terbang Tinggi di Kompetisi Asia
Persib Bandung, akan kembali mengikuti ajang kompetisi Asia pada Super League 2025/2026. Jadwal Persib yang panjang ini, akan memperbanyak jam terbang Persib untuk kompetisi yang lebih besar.
Tahun ini, Persib akan kembali mengikuti AFC Champions League Two. Ini merupakan hal baik bagi Persib Bandung karena jam terbang yang semakin tinggi untuk ajang Asia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: