Ini Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA Serta Cara Aktifkan Fitur DANA Cicil, Dapatkan Limit Pinjaman 30 Juta

cara pinjam uang di aplikasi dana-tangkapan layar disway-radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Ternyata masih banyak pengguna aplikasi DANA yang belum tahu kalau bahwa para pengguna bisa mengajukan pinjaman uang secara cepat dan mudah langsung dari aplikasi.
Ya, DANA bukan cuma dompet digital biasa, tapi kini juga punya fitur pinjam uang yang bisa langsung cair ke saldo akun kamu.
Layanan pinjaman uang dari aplikasi DANA ini sudah resmi diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sehingga tidak perlu khawatir mengenai legalitas serta keamanan aplikasi ini.
Salah satu keunggulan pinjam uang di Aplikasi DANA adalah tidak perlu verifikasi manual menggunakan KTP, selama akun kamu sudah di-upgrade menjadi akun DANA Premium.
Artinya, verifikasi identitas sudah dilakukan secara otomatis oleh sistem ketika kamu melakukan upgrade ke premium.
Cara Mengaktifkan Fitur DANA Cicil
Untuk kamu yang penasaran gimana cara dapetin fitur pinjaman di DANA, berikut langkah-langkah yang bisa kamu coba:
Aktifkan fitur keamanan akun DANA, seperti PIN, sidik jari, dan lainnya.
BACA JUGA:Media Vietnam Terkejut dengan Strategi Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Tumbangkan China 1-0
BACA JUGA:Hutang 100 Juta di Bank BRI Kena Angsuran Berapa? Simak Sekarang untuk Klaim Cicilan Ringan 60 Bulan
Gunakan nomor HP yang aktif dan bisa dihubungi via telepon atau WhatsApp.
Aktifkan fitur tambahan seperti SmartPay dan Bayar Cepat di aplikasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: