Hutang 100 Juta di KUR BRI Ternyata Angsurannya Cuma Segini! Cek Berapa Cicilan Per Bulannya di Sini!

Tabel angsuran KUR BRI 2025 terbaru dari plafon Rp10 juta sampai Rp500 juta- -radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari Bank BRI kembali hadir sebagai solusi pembiayaan andalan bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di tahun 2025.
Program KUR BRI 2025 hadir dengan tenor angsuran yang fleksibel mulai 12 bulan hingga 60 bulan (5 tahun), sehingga debitur dapat memilih tenor yang sesuai dengan kemampuan arus kas usaha.
Semakin panjang tenor, semakin kecil nilai cicilan per bulan, walaupun total bunga yang dibayar secara akumulatif akan sedikit lebih tinggi.
Namun, bagi banyak UMKM, fleksibilitas tenor justru membantu mengatur arus modal serta meminimalisir risiko gagal bayar.
Tabel Angsuran KUR BRI 2025 Terbaru
Berikut adalah tabel angsuran KUR BRI 2025 untuk beberapa plafon pinjaman, mulai dari plafon Rp10 juta sampai Rp100 juta:
Plafon Rp10.000.000
- 12 bulan: Rp883.333
- 18 bulan: Rp605.556
- 24 bulan: Rp466.667
- 36 bulan: Rp327.778
- 48 bulan: Rp258.333
- 60 bulan: Rp216.667
Plafon Rp20.000.000
- 12 bulan: Rp1.766.667
- 18 bulan: Rp1.211.111
- 24 bulan: Rp933.333
- 36 bulan: Rp655.556
- 48 bulan: Rp516.667
- 60 bulan: Rp433.333
Plafon Rp30.000.000
- 12 bulan: Rp2.650.000
- 18 bulan: Rp1.816.668
- 24 bulan: Rp1.400.000
- 36 bulan: Rp983.334
- 48 bulan: Rp774.999
- 60 bulan: Rp650.000
Plafon Rp50.000.000
- 12 bulan: Rp4.416.667
- 18 bulan: Rp3.027.778
- 24 bulan: Rp2.333.333
- 36 bulan: Rp1.638.889
- 48 bulan: Rp1.291.667
- 60 bulan: Rp1.083.333
BACA JUGA:Kuy Berburu Saldo DANA Gratis dari 3 Game Penghasil Uang Ini, Siap-siap Disawer Hadiah Jutaan Rupiah
Plafon Rp70.000.000
- 12 bulan: Rp6.183.331
- 18 bulan: Rp4.238.892
- 24 bulan: Rp3.266.669
- 36 bulan: Rp2.294.446
- 48 bulan: Rp1.808.331
- 60 bulan: Rp1.516.669
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: