PSSI Tancap Gas! 3 Pemain Diaspora Siap Diproses Naturalisasi Demi Misi Lolos Piala Dunia 2026, Siapa Saja?

PSSI Tancap Gas! 3 Pemain Diaspora Siap Diproses Naturalisasi Demi Misi Lolos Piala Dunia 2026, Siapa Saja?

3 Calon Pemain Naturalisasi Baru yang Dirumorkan Segera Merapat Timnas Indonesia -Dokumen-Radarindramayu.id

Ulrich telah memperkuat Timnas Jerman di berbagai level usia, mulai dari U-16 hingga U-19. 

Debutnya bersama tim utama Stuttgart terjadi pada 12 November 2022, menjadi bukti bahwa ia telah dipercaya di level senior sejak usia muda. 

Kehadiran pemain-pemain diaspora ini diharapkan mampu menambah kedalaman skuad Timnas Indonesia di kancah Internasional untuk mencetak sejarah baru. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: