Lengkap! Ini Tabel Angsuran KUR BCA 2025 untuk Pinjaman Rp5 Juta - Rp100 Juta, Segini Cicilan Terendahnya!

Tabel Angsuran KUR BCA 2025 Plafon Pinjaman Rp5 Juta hingga Rp100 Juta-Radar Mojokerto - Jawa Pos-Radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Butuh pinjaman untuk modal usaha? Cek nih tabel angsuran KUR BCA 2025 yang bisa jadi solusi pinjaman dengan bunga rendah.
Bank Central Asia (BCA) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung perekonomian Indonesia melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR) 2025.
Program ini dirancang untuk memberikan solusi keuangan bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia, dengan penawaran suku bunga yang kompetitif.
Suku bunga KUR BCA berkisar antara 6% hingga 9% per tahun, dengan dua jenis pinjaman yang ditawarkan:
1. KUR Mikro: Plafon pinjaman mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta, dengan tenor pelunasan 3 tahun untuk modal kerja dan 5 tahun untuk investasi.
BACA JUGA:Cocok untuk Modal Usaha UMKM, Ini Plafon Tabel KUR BCA 2025 500 Juta Bunga Mulai 1 Persen per Bulan
2. KUR Kecil: Plafon pinjaman mulai dari Rp100 juta hingga Rp500 juta, dengan tenor pelunasan 4 tahun untuk modal kerja dan 5 tahun untuk investasi.
Berikut adalah tabel pinjaman KUR BCA untuk plafon Rp5 juta hingga Rp100 juta.
Plafon Rp5.000.00
Rp466.700/12 Bulan, Rp259.900/24 Bulan, Rp192.400/36 Bulan
Plafon Rp10.000.000
Rp933.400/12 Bulan, Rp519.700/24 Bulan, Rp384.800/36 Bulan
Plafon Rp15.000.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: