Tabel Angsuran Pinjaman Bank BRI Tanpa Agunan: Modal Usaha UMKM Mulai dari 10 Juta Hingga 100 Juta

Tabel Angsuran Pinjaman Bank BRI Tanpa Agunan: Modal Usaha UMKM Mulai dari 10 Juta Hingga 100 Juta-radarindramayu-radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Mengembangkan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) butuh modal yang tidak sedikit.
Untungnya, kini Bank BRI hadir dengan solusi pinjaman tanpa agunan (Non-KUR) yang cocok bagi pelaku UMKM yang ingin mendapatkan dana cepat tanpa harus menyertakan jaminan.
Produk ini sangat membantu para pengusaha pemula maupun pelaku usaha yang sedang ingin ekspansi tapi belum punya aset untuk diagunkan.
Pinjaman ini dapat diajukan mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta dengan pilihan tenor yang fleksibel hingga 60 bulan.
Berikut kami sajikan tabel angsuran pinjaman BRI tanpa agunan terbaru 2025 yang bisa dijadikan referensi untuk kebutuhan modal usaha UMKM Anda.
Keuntungan Pinjaman Tanpa Agunan BRI
Sebelum kita masuk ke detail tabel angsuran, mari simak dulu apa saja keuntungan dari pinjaman non agunan BRI:
Tanpa jaminan aset seperti rumah atau kendaraan
Proses cepat dan mudah
Plafon pinjaman bervariasi mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta
BACA JUGA:Pinjam Rp100 Juta Dapat Bunga 6 Sampai 9 Persen dari KUR Bank BCA, Solusi Cerdas untuk Modal Usaha
Tenor pinjaman hingga 5 tahun (60 bulan)
Cocok untuk kebutuhan modal usaha UMKM
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: