Rincian KUR BCA 2025 Tabel Angsuran Terbaru, Bisa Pinjam 50 Juta Tanpa Agunan?

kur bca 2025 tabel angsuran bisa pinjam 50 juta tanpa agunan-bca @radarindramayu.id-radarindramayu.id
Agunan: Tidak diwajibkan (terutama untuk pinjaman ≤ Rp50 juta)
2. KUR Kecil BCA 2025
Plafon pinjaman: Rp100 juta hingga Rp500 juta
Tenor:
Modal kerja: maksimal 4 tahun
Investasi: maksimal 5 tahun
Bunga: Kompetitif
Agunan: Dibutuhkan tergantung nilai pinjaman
Bagi Anda pelaku UMKM yang ingin meminjam Rp50 juta atau kurang, jenis KUR Mikro BCA 2025 tanpa agunan adalah pilihan ideal.
Rincian KUR BCA 2025 Tabel Angsuran Terbaru
Berikut adalah simulasi tabel angsuran KUR BCA 2025 untuk pinjaman sebesar Rp50 juta tanpa agunan:
- Tenor Estimasi Cicilan per Bulan
- 12 bulan Rp4,600,000
- 24 bulan Rp2,500,000
- 36 bulan Rp1,700,000
- 48 bulan Rp1,350,000
- 60 bulan Rp1,150,000
Simulasi di atas menggunakan estimasi bunga 6% per tahun dan bisa berubah tergantung kebijakan BCA.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: