Kabar Gembira Buat Petani, Rp300 Triliun untuk KUR 2025 Sudah Bisa Diklaim, Bagaimana Pengajuannya?

Kabar Gembira Buat Petani, Rp300 Triliun untuk KUR 2025 Sudah Bisa Diklaim, Bagaimana Pengajuannya?

Pemerintah siapkan Rp300 T untuk KUR 2025 yang diperuntukkan bagi para petani. -Kementerian Pertanian-radarindramayu.id

RADARINDRAMAYU.ID - Ada kabar gembira bagi para petani, lantaran pemerintah melalui Kementerian Pertanian sudah siapkan langkah progresif. 

Yakni, dengan menyediakan anggaran Rp300 Trilliun yang nanti diperuntukkan pada sektor pertanian, dan diharapkan bisa menjadi solusi jitu bagi para debitur. 

Lantaran, anggaran yang digalang oleh pemerintah ini, disalurkan ke tiap Himpunan Bank Negara atau Himbara, dalam bentuk Kredit Usaha Rakyat atau biasa disebut KUR untuk 2025.

Dan, pada ulasan artikel berikut ini, akan membahas soal pinjaman KUR dari Bank BRI, terutama menyasar untuk para petani, bagaimana cara klaim pengajuannya?

BACA JUGA:Mau Bertani Tanpa Pusing Modal? Ini Panduan Lengkap Ajukan KUR Pertanian, Bisa Pinjam Hingga Rp500 Juta!

Perlu diketahui, anggaran Rp300 Triliun yang jadi concern pemerintah, itu memang diperuntukkan bagi para petani, terutama agar bisa membuat usaha menjadi bergeliat. 

Pemerintah melalui Kementerian Pertanian memang sudah mengupayakan suatu cara demi menyelamatkan bisnis para petani yang menjadi jantung pangan negeri ini. 

Selain itu, Menteri Koordinator bidang Perekonomian pun juga memberikan informasi terkait realisasi dana yang bisa membantu kalangan petani seperti adanya KUR 2025.

"Pemerintah terus berkomitmen melanjutkan program KUR di Tahun 2025. Dengan target penyaluran KUR akan dioptimalkan sampai dengan Rp300 triliun,” Ujar Airlangga Hartarto, dikutip dari Jawapos.com.

BACA JUGA:Update Terbaru! Shin Tae-yong dan Park Hang-seo Bersatu di PSSI-nya Korea Selatan, Begini Info Lengkapnya!

Dengan adanya skema kredit seperti KUR BRI misalnya, diharapkan usaha yang tengah dijalani oleh para petani bisa segar dan terhindar dari rasa lesu. 

Belum lagi, cara klaim pinjaman KUR 2025 khusus untuk petani, memang bisa dicairkan di bank yang masuk dalam kategori Himbara, dan BRI menjadi salah satu contohnya. 

Alhasil, dari KUR BRI, diharapkan para petani bisa mengajukan pinjaman modal usaha yang bisa disesuaikan dengan kemampuan finansial mereka. 

Dan lagi, para petani bisa mendapat suntikan modal dengan bunga rendah, kiranya 1% yang diharapkan tidak memberatkan saat proses pembayaran angsuran per bulannya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: