Mengenal Liam Oetoehganal, Gelandang Keturunan Kalimantan yang Patut Diperhitungkan Patrick Kluivert

Liam Oetoehganal, Pemain Keturunan Berdarah Kalimantan yang Berpotensi Bela Timnas Indonesia -Instagram @l.oetoehganal-Radarindramayu.id
Kemampuan fleksibel ini membuat pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, memiliki lebih banyak pilihan dalam menyusun strategi.
Keberadaan Liam menjadi keuntungan besar bagi Timnas Indonesia, yang masih membutuhkan tambahan pemain berkualitas, baik di lini tengah maupun pertahanan.
BACA JUGA:Keok dari Persis Solo Hingga Jalur Juara Semakin Berat, Persebaya Ultimatum Paul Munster
Dengan usia yang baru 21 tahun, Liam memiliki potensi besar untuk menjadi pemain penting di masa depan.
Pelatih Patrick Kluivert bisa menjadikan Liam Oetoehganal sebagai salah satu pilihan untuk memperkuat Timnas Indonesia di berbagai posisi. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: