8 Rapor Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Berkarir di Liga Non Belanda Musim 2024-2025, Marceng 0 Menit Main

8 Rapor Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Berkarir di Liga Non Belanda Musim 2024-2025, Marceng 0 Menit Main

8 Rapor Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Berkarir di Liga Non Belanda Musim 2024-2025, Marceng 0 Menit Main-ist/radarindramayu.id - R. Herdi-radarindramayu.id

RADARINDRAMAYU.ID – Berikut ini adalah rapor pemain abroad Timnas Indonesia yang berkarir di Liga non Belanda selama muisim 2024/2025.

Jika kalian perhatikan, kebanyakan pemain naturalisasi ataupun pemain keturunan Indonesia berasal dari Belanda.

Hal ini dikarenakan hubungan antara Indonesia dan Belanda yang sudah terjalin sejak zaman penjajahan.

Namun, jika membicarakan pemain abroad atau pemain yang bermain di klub luar negeri, ada cukup banyak pemain abroad yang berkarir di liga non Belanda.

BACA JUGA:Erick Thohir Targetkan Timnas Indonesia U-23 Tembus Olimpiade 2028, Persiapan Piala Asia U-23 dari Sekarang

BACA JUGA:Awal Tahun yang Baik! Kevin Diks Masuk Team Of The Week Liga Konferensi Eropa 2024, Pantas Diincar Banyak Klub

Jika ditotalkan, tepatnya ada 8 pemain abroad Timnas Indonesia yang bermain di luar Liga Belanda, dan statistik pemain yang bermain di liga tersebut tidak kalah baik.

Baik itu di Serie A Liga Italia, Liga Denmark, Jerman Pro League, bahkan ada yang bermain di Liga Inggris.

Nah, berikut ini adalah 8 rapor pemain abroad Timnas Indonesia yang berkarir di Liga non Belanda.

1. Jay Idzes

Sebagai pemain bek asal Venezia FC, Jay Idzes menampilkan performa yang cukup apik di musim kali ini.

Dari total 18 pertandingan yang Venezia lakoni sepanjang musim ini, Jay hampir mengikuti semuanya dengan total penampilan 16 kali dengan total bermain 1.418 menit.

BACA JUGA:Nambah Lagi Pemain Bek? Bintang Eradivisie Berniat Gabung Timnas Indonesia, Ngaku Punya Darah Surabaya

BACA JUGA:Bikin Bangga! Jadi Pemain Indonesia Pertama,Kevin Diks Masuk Team of The Week Europa Conference League Pekan 5

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: