Tertarik! Bojan Hodak:'Asnawi, Mau Gabung Persib? Kode Keras Pelatih Persib Bandung Untuk Gaet Pemain Abroad

Tertarik! Bojan Hodak:'Asnawi, Mau Gabung Persib? Kode Keras Pelatih Persib Bandung Untuk Gaet Pemain Abroad

Bojan Hodak secara terang-terangan mengatakan tertarik dengan Asnawi Mangkualam -radarindramayu.id-Tangkapan layar - JPNN.com

BACA JUGA:Sebut Indonesia Tidak Tahu Malu? Pelatih Malaysia Ingin FAM Tiru Strategi Naturalisasi PSSI, Hingga Sebut ETH!

Candaan yang di lontarkan kepada Bojan Hodak, merupakan sinyal kuat untuk Asnawi Mangkualam bisa bergabung dengan Persib Bandung.

Karena Bojan Hodak menyadari, saat ini jika Asnawi ingin bergabung pada Persib Bandung kemungkinan nya tidak terlalu besar dan sangat kecil.

Bahkan Bojan Hodak sudah memperkirakan, akan ada tantangan besar untuk mendatangkan Asnawi yang masih terikat kontrak Port FC.

"Untuk mendapatkan nya, hanya soal uang dan Port membayarnya (lebih) dengan layak, ini yang menjadi tantangan besar nya." Imbuhnya Bojan Hodak.

BACA JUGA:Menuju Piala AFF 2024, Shin Tae-yong Gelar Laga Percobaan dengan Tim Lokal, dan Pulangkan 1 Pemain, Siapa?

Menurut Bojan, jika saat ini kita menawarkan kepada Asnawi Mangkualam dengan langsung tentunya akan sulit, untuk itu ia menggoda Asnawi terlebih dahulu.

Kemungkinan lainnya pun muncul, dikarenakan saat ini Asnawi yang bermain untuk Port FC sangat berkembang dan terlihat nyaman disana.

Klub Port FC ini, mampu mendorong Asnawi untuk meningkatkan kualitas performa bermain nya yang sangat konsisten.

Konsisten an dari Asnawi Mangkualam, Dinilai baik sebagai bek untuk Port FC bahkan sangat baik juga di posisi kan sebagai sayap Port FC.

Peningkatan performa nya yang sangat signifikan ini, menjadikan dirinya salah satu pemain yang sangat penting dalam Skuad Port FC.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: