Calvin Verdonk Beri Masukan ke Shin Tae-yong Soal Strategi Timnas Indonesia: 'Lebih Suka Sistem 3 Bek'

Calvin Verdonk Beri Masukan ke Shin Tae-yong Soal Strategi Timnas Indonesia: 'Lebih Suka Sistem 3 Bek'

Calvin Verdonk Beri Masukan ke Shin Tae-yong Soal Strategi Timnas Indonesia: 'Lebih Suka Sistem 3 Bek'-ist/radarindramayu.id-radarindramayu.id

RADARINDRAMAYU.ID – Strategi Shin Tae-yong dinilai tidak lagi masuk akal, Calvin Verdonk beri masukan ke Shin Tae-yong soal Strategi Timnas Indonesia.

Pada bulan November ini, Indonesia akan melakoni FIFA Matchday melawan dua raksasa Asia di kandang sendiri, yaitu di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.

Meskipun begitu, venue bukan penentu kemenangan laga karena lawannya adalah Jepang dan Arab Saudi.

Dua laga yang harus dimanfaatkan dengan baik agar dapat mencuri poin dan menaikan posisi di klasemen  Grup C.

BACA JUGA:Ada Tidak Ada Kevin Diks, Timnas Indonesia Diprediksi Sulit Menang Lawan Jepang! Begini Penjelasannya

BACA JUGA:STY Turunkan Skuad U22 daripada Timnas Senior di Piala AFF 2024, Padahal Ada Kans Maarten Paes Gabung, Bisa?

Karena pada akhirnya hanya perinkat 1 dan 2 yang langsung lolos ke Piala Dunia 2026 dan peringkat ketiga dan keempat akan lolos ke Ronde keempat untuk menentukan negara mana yang akan lolos ke Piala Dunia 2026.

Laga yang akan berlangsung pada 15 November 2024 ini adalah laga antara Indonesia dan jepang, selanjutnya akan menjamu Arab Saudi pada 19 November 2024.

Dalam hal Jepang, kualitas tim ini jelas tidak dapat diragukan lagi. Peluang terbesar Indonesia untuk mendapatkan tiga poin sebenarnya ada di pertandingan melawan Arab Saudi. 

Setelah kembalinya Herve Renard, pelatih asal Prancis yang terkenal tegas dan tegas, orang-orang di Arab Saudi umumnya senang. 

Permainan Arab Saudi di bawah Herve Renard pasti akan sangat berbeda dari permainan Arab Saudi di bawah Mancini. 

BACA JUGA:Naturalisasi Jairo Riedewald Tertunda Lagi? PSSI Jawab Kabar Naturalisasi Jairo Riedewald

BACA JUGA:PSSI Beri Kabar Naturalisasi Jairo Riedewald dan Miliano Jonathans, Bisa Segera Susul Kevin Diks?

Karena Renard adalah pelatih yang terkenal dengan sepak bola langsung berbasis pressing tinggi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: