Pemain Naturalisasi Dibilang Menyusahkan Pemain Lokal, Shin Tae-yong Sampai Turun Gunung, Begini Katanya

Shin Tae-yong pelatih Timnas Indonesia.-Instagram @shintaeyong7777-radarindramayu.id
BACA JUGA:Jalan Pagi di Situ Buleud Purwakarta, Ahmad Syaikhu Bicara UMKM, Kesehatan dan Pemilih Pemula
Yang paling mengherankan, mengapa saat Timnas Indonesia ingin 'Mencetak Sejarah', untuk tembus ke Piala Dunia, semua kritikan malah semakin meluas dan melebar kemana-mana.
Seolah-olah para kritikus naturalisasi ini, sedang menjalankan agenda terstruktur untuk menghancurkan mental para pemain.
Sangat mengecewakan, bukannya mendukung semua pemain di Timnas Indonesia, malahan kritikus dadakan ini justru membeda-bedakan pemain lokal dan pemain keturunan.
"Sekarang bisa kita lihat, bahwa masyarakat dan fans sepakbola Indonesia pada bahagia, mungkin dengan adanya pemain naturalisasi, tim kita bisa memposisikan diri seperti sekarang ini," ujar STY
BACA JUGA:CLBK, Emil Audero Dikabarkan Menerima Tawaran Bergabung Menjadi Kiper Timnas Indonesia
"Kalau performa tim kami tambah naik, tentunya kami lebih siap melawan siapapun," imbuhnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: