Simak Update Jadwal Timnas Indonesia Vs Bahrain Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Disini!

Simak Update Jadwal Timnas Indonesia Vs Bahrain Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Disini!

Skuad Timnas Indonesia I Update Jadwal Timnas Indonesia Vs Bahrain Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026-Foto : Radar Indramayu-Radarindramayu.com

RADARINDRAMAYU.COM - Timnas Indonesia, telah memulai perjalanannya di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 

Bersama Shin Tae-Yong, Indonesia mampu menahan dua negara kuat langganan Piala Dunia. Arab Saudi, dan Australia. 

Update jadwal berikutnya, Indonesia akan menghadapi Bahrain. Di leg pertama ini, Indonesia akan menghadapi Bahrain di kandang mereka sendiri. 

Laga panas Timnas Indonesia Vs Bahrain ini akan diselenggarakan pada tanggal 10 Oktober 2024. 

BACA JUGA:Peter F Gontha Sindir Proyek Naturalisasi Indonesia, Jay Idzes Beri Pesan Menohok yang Membuka Mata!

Klasemen sementara Group C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 

Posisi 1 = Jepang (2 Pertandingan Dimainkan) (2 Kemenangan) (0 Kekalahan) (0 Seri) = 6 Poin 

Posisi 2 = Arab Saudi (2 Pertandingan Dimainkan) (1 Kemenangan) (0 Kekalahan) (1 Seri)  = 4 Poin

Posisi 3 = Bahrain (2 Pertandingan Dimainkan) (1 Kemenangan) (1 Kekalahan) (0 Seri) = 3 Poin 

Posisi 4 = Indonesia (2 Pertandingan Dimainkan) (0 Kemenangan) (0 Kekalahan) (2 Seri) = 2 Poin

BACA JUGA:Bukan Ronaldo! Pemain Gelandang Al Nassr Buat Gol Penyeimbang Saat Melawan Al Ahli di Saudi Pro League 2024

Posisi 5 = Australia (2 Pertandingan Dimainkan) (0 Kemenangan) (1 Kekalahan) (1 Seri) = 1 Poin 

Posisi 6 = China (2 Pertandingan Dimainkan) (0 Kemenangan) (2 Kekalahan) (0 Seri) = 0 Poin

Update mengenai klasemen sementara ini akan berubah sesuai dengan jangka waktu setiap pertandingan yang telah dijalani. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: