Media Arab Soroti Perkembangan Timnas Indonesia yang Berhasil Gagalkan Poin Arab, 'Ini Menyiksa Kami'

Media Arab Soroti Perkembangan Timnas Indonesia yang Berhasil Gagalkan Poin Arab, 'Ini Menyiksa Kami'

Media Arab Soroti Perkembangan Timnas Indonesia yang Berhasil Gagalkan Poin Arab, 'Ini Menyiksa Kami' -ss nobartv news-radarindramayu.com

Selain itu, mereka juga mengakui bahwa Timnas Indonesia bisa saja termasuk salah satu tim sepak bola yang paling berkembang di kawasan ASIA.

"Indonesia mungkin menjadi tim Asia yang paling berkembang pesat dan diperkuat oleh naturalisasi beberapa pemain yang berbasis di Eropa," dilansir dari ARAB NEWS oleh Radarindramayu.com.

BACA JUGA:Jumat Bersih di Kecamatan Juntinyuat: Cegah DBD!

BACA JUGA:Indonesia Imbangi Arab Saudi, Media Vietnam Singgung 9 Pemain Keturunan dan Naturalisasi, Imbang Rasa Menang

Reaksi Publik dan Rencana Selanjutnya Untuk Arab Saudi

Sebagai tuan rumah, para publik atau pendukung Timnas Arab Saudi juga merasa bahwa pertandingan tersebut sangat menyiksa batin mereka.

Karena seperti yang sudah disebutkan tadi, bahwa mereka juga terkejut bahwa tim dengan rating 131 di seluruh dunia dapat mengimbangi tim yang ada di posisi 56.

"Itu adalah pemandangan yang menyakitkan bagi para penggemar tuan rumah(Arab Saudi), karena gol kemenangan tidak pernah datang," tulis ARAB NEWS.

BACA JUGA:Gugus Tugas PPA Sosialisasi Sekolah Bebas Perundungan

BACA JUGA:Poktan Gambreng Atasi Serangan Hama Tikus Secara Alami

Meski begitu, untuk kedepannya Arab Saudi juga masih ingin memperjuangkan segala kesempatan yang ada, dan akan berusaha untuk meningkatkan performa mereka.

Karena menurut mereka, peluang untuk meraih posisi satu dan juga dua di grup c masih sangat tinggi, dan bisa mereka raih.

"Arab Saudi juga perlu meningkatkan performa mereka. Masih ada sembilan pertandingan tersisa, dan dua tempat teratas yang membawa kualifikasi otomatis masih dalam jangkauan," tutup media ARAB NEWS tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: