Hari Ini Indramayu Tepat Berusia 495 Tahun. Momen Introspeksi dan Evaluasi di Tengah Riuhnya Prestasi

Hari Ini Indramayu Tepat Berusia 495 Tahun. Momen Introspeksi dan Evaluasi di Tengah Riuhnya Prestasi

Bupati Indramayu Nina Agustina di tengah kerumunan wartawan-utoyo prie achdi-

 

7. Desa Kabeh Terang (Dekat), yakni sebuah program untuk mengurangi angka kriminalitas dan kecelakaan di desa dengan membangun 1.000 titik PJU.

 

8. Alun-Alun Rakyat (Alur), yakni sebuah program untuk mengembalikan Alun_alun Pendopo Kantor Bupati sebagai ikon dan simbol kedekatan pemimpin dengan rakyatnya.

 

9. Lacak Aset Daerah (Lada), yakni sebuah program pembenahan, penataan dan penertiban aset -aset daerah yang terbengkalai.

 

10. Kejar Paket ABC (Jaket), yakni sebuah program tuntas buta aksara dan penuntasan kejar paket A, B dan C.

 

 

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: