Timnas Indonesia Incar Posisi Atas Thailand dan Vietnam, Kemenangan Atas Bahrain Jadi Modal Utama!

Senin 07-10-2024,19:31 WIB
Reporter : Denis Ahmad
Editor : Denis Ahmad

Namun sepertinya tidak hanya naik dalam peringkat Grup C kualifikasi Piala Dunia Asia 2026 saja, akan tetapi rangking FIFA Timnas Indonesia pun naik.

Pasti terjadi jika Timnas Indonesia kalahkan Bahrain, serta rangking FIFA Timnas Indonesia pun nanti nya akan meroket dalam rangking nya.

Karena di dua laga sebelumnya yang berakhir imbang saja, ketika Timnas Indonesia hadapi Arab Saudi dan Australia meroket hingga 4 peringkat.

Apalagi jika Timnas Indonesia, berhasil kalahkan Bahrain di laga away Round 3 Kualifikasi Piala Dunia Asia 2026 pastinya rangking FIFA Timnas Indonesia akan naik.

BACA JUGA:PSSI Tanggapi Media China yang Tuduh Mees dan Eliano Sebagai Naturalisasi Tidak Sah

Dan di bulan Oktober ini Timnas Indonesia nantinya tidak akan melawan Bahrain saja, akan tetapi selanjutnya menghadapi China.

Dua laga away Timnas Indonesia di bulan Oktober merupakan partai keempat pertandingan kualifikasi Piala Dunia Asia.

Pertandingan dibulan tersebut akan menjadi pertandingan yang iconic, karena ada debutan pemain naturalisasi anyar yang baru bergabung.

Ada dua pemain naturalisasi anyar Timnas Indonesia yang bergabung ia adalah Mees Hilgers dan Eliano Reijndres, yang akan melakoni debutnya di bulan Oktober.

 

 

Kategori :