Nama Mees Hilgers Ada di 6 Besar Bek Tengah Asia Paling Bernilai, Pertahanan Kuat Lawan Bahrain dan China

Rabu 02-10-2024,12:38 WIB
Reporter : R Herdi Dwitama
Editor : R Herdi Dwitama

RADARINDRAMAYU.ID – Talenta baru Timnas Indonesia, Mees Hilgers masuk peringkat 6 besar bek tengah asia paling bernilai saat ini.

Pada Senin, 30 September 2024 lalu Mees Hilgers dan Eliano Reijenders telah melakukan proses naturalisasi dan sekarang menunggu proses perpindahan federasi agar bisa bermain untuk Timnas Indonesia.

Jika memang proses perpindahan federasi berjalan lancar, kedua pemain naturalisasi tersebut akan bisa dimainkan pada tandang melawan Bahrain dan China pada 10 dan 15 Oktober 2024 nanti.

Nama Mees Hilgers sendiri memang terkenal di antara para bek yang bertalenta, oleh karenanya tidak aneh jika Shin Tae-yong meliriknya.

BACA JUGA:Jens Raven Masih Perlu Evaluasi, Shin Tae-yong Sarankan Tambahan Pemain Naturalisasi Baru Bagi Timnas U-20

BACA JUGA:Ditolak FIFA ! Netizen Malaysia Kecewa Atas Gagalnya Naturalisasi Mats Deijl 'Tak Bisa Saingi Indonesia'

Mees Hilgers, bek tengah yang baru saja resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada 30 September 2024, kini tercatat sebagai salah satu bek tengah paling bernilai di Asia. 

Pemain FC Twente berusia 23 tahun ini memiliki nilai pasar yang mencapai Rp121 miliar (sekitar 7 juta euro).

Seperti yang dilansir dari Akun Instagram @442indonesia, ditampilkan 8 nama yang masuk peringkat bek tengah paling bernilai dan Mees Hilgers berada di posisi keenam.

Adapun nama-nama lainnya yang menjadi saingan Hilgers antara lain adalah sebagai berikut:

1. Min-jae Kim 

Pemain berdarah Korea Selatan yang bermain untuk klub Bundesliga Bayern Munchen ini menjadi bek tengah paling mahal dengan nilai seharga Rp 782 Miliar.

BACA JUGA:Resmi! STY Umumkan Panggil 27 Pemain untuk Turun Melawan Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 

BACA JUGA:Pelatih Timnas Senior STY, Sebut Jens Raven Belum Matang dan Masih Mentah 'Segitu Masih Kurang' di Senior!

2. Hiroko Ito

Masih sama dengan Min-jae Kim, selanjutnya adalah pemain berdarah Jepang yang kini bermain untuk klub Bundesliga Bayern Munich dan juga bermain untuk timnas Jepang.

Ia menjadi pemain bek tengah paling mahal dengan harga Rp 521 Miliar.

3. Ko Itakura

Kategori :