RADARINDRAMAYU.COM - Indramayu, merupakan salah satu daerah di Jawa barat dengan puluhan potensi daerah yang dapat dimanfaatkan.
Pemanfaatan tersebut tentunya berlaku untuk masyarakat, dan wisatawan. Hal ini dikarenakan Indramayu memiliki banyak potensi alam, maupun non-alam.
Salah satunya adalah potensi di bidang ekonomi. Potensi ini bisa dimanfaatkan oleh banyak kalangan masyarakat, termasuk mahasiswa.
Untuk kamu yang tengah berkuliah di Indramayu, kamu juga bisa ikut memanfaatkan potensi ini. Berikut adalah 3 usaha yang cocok untuk mahasiswa di Indramayu.
1. Usaha Kuliner
Rekomendasi usaha yang berpeluang untung pertama, adalah usaha kuliner.
Indramayu memiliki banyak sentra belanja dan wisata. Kamu dapat memanfaatkan hal tersebut dengan membuka usaha kuliner.
Bisa kuliner khas Indramayu, maupun kuliner yang di luar Indramayu. Rekomendasi datang untuk kuliner di luar Indramayu, kamu bisa menggunakannya sebagai daya tarik untuk daerahmu.
BACA JUGA:Maarten Paes 'Diospek' di Latihan Timnas Indonesia, Pakai Bahasa Indonesia untuk Memperkenalkan Diri
2. Usaha Fotocopy dan Print
Indramayu juga merupakan kawasan pendidikan di Jawa Barat.
Jika kamu seorang mahasiswa, maka seharusnya kamu dapat memanfaatkan hal ini. Usaha fotocopy dan print merupakan hal yang bisa kamu coba.
Memiliki sebuah printer merupakan modal utama untuk kamu. Dengan hanya bermodal printer, kamu sudah bisa menjalankan usaha ini.