STY Senang! Mees Hilgers Pulih Dari Cedera, Pertahanan Timnas Indonesia Kokoh Semakin PD di Round 3?

STY Senang! Mees Hilgers Pulih Dari Cedera, Pertahanan Timnas Indonesia Kokoh Semakin PD di Round 3?

Mees Hilgers pulih! Bisa perkuat Timnas Indonesia hadapi Jepang -radarindramayu.id-Tangkapan layar - detikcom

RADARINDRAMAYU.ID - Nampaknya pelatih Timnas Indonesia akan senang, karena di lini pertahanan Skuad Garuda Indonesia akan semakin kokoh dengan dihadiri nya Mees Hilgers.

Ya, Shin Tae-yong pelatih Timnas Indonesia akan sangat merasa senang karena pria, yang merupakan sang juru taktik pada Line Up Timnas Indonesia ini.

Kedatangan bek tangguh milik Indonesia, karena sempat di konfirmasi bahwasanya bek tangguh yang memiliki garis keturunan Indonesia-Belanda sedang cedera.

Hal ini di konfirmasi oleh klub nya, yang dimana Mees Hilgers di kabarkan oleh FC Twente ia terkena cedera hamstring namun saat itu belum diketahui seberapa parahnya cedera yang di alami Mees Hilgers.

BACA JUGA:Shin Tae-Yong Optimis Timnas Indonesia Mampu Membobol Gawang Samurai Biru! Punya Pengalaman Lawan Jepang

Secara mengejutkan ternyata Mees Hilgers telah pulih, dan ia akan memperkuat Timnas Indonesia di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 di bulan November ini.

Rupanya cedera yang di alami oleh Mees Hilgers sudah membaik, bek dengan nilai jual tinggi ini memang sangat diperlukan oleh STY.

Sebab kita bisa menilai lawan yang akan di hadapi oleh Timnas Indonesia, bukan lah lawan yang sepadan bahkan ini merupakan pertandingan yang sulit untuk Indonesia.

Karena memang Timnas Jepang dengan Indonesia merupakan lawan yang tidak sepadan, apalagi Jepang memiliki pola permainan sepakbola yang amat sangat baik.

BACA JUGA:Netizen Kecam AFC Usai Sekjen AFC Minta Indonesia Menjadi Tuan Rumah yang Baik untuk Laga Lawan Bahrain

Hadirnya Mees Hilgers membuat Shin Tae-yong akan semakin percaya diri ketika berhadapan dengan Jepang, sebab bek tangguh ini kabarnya bisa bermain.

Ya, Mees Hilgers juga telah di konfirmasi bisa memperkuat Timnas Indonesia di pertandingan Round 3 menghadapi Timnas Jepang yang akan berlaga di SUGBK.

Di pertandingan ini Indonesia akan bermain pada 15 November 2024, ini merupakan laga kandang Indonesia di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Kepulihan nya Mees Hilgers juga telah di nyatakan oleh Shin Tae-yong yang merupakan pelatih Timnas Indonesia, bahwasanya proses pemulihan Hilgers berjalan dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: