Update Tabel KUR BRI Juli 2025: Dapatkan Pinjaman Hingga 100 Juta yang Bisa Dicicil Sesuai Kemampuan Bayar

Kamis 10-07-2025,11:40 WIB
Reporter : Farhan
Editor : Farhan
Update Tabel KUR BRI Juli 2025: Dapatkan Pinjaman Hingga 100 Juta yang Bisa Dicicil Sesuai Kemampuan Bayar

RADARINDRAMAYU.ID - Kredit Usaha Rakyat atau KUR merupakan salah satu program pinjaman yang memiliki subsidi dari pemerintah.

Dalam hal ini pemerintah bekerja sama dengan Bank Rakyat Indonesia untuk menciptakan KUR BRI.

Bank BRI kembali hadir menghadirkan solusi pinjaman bagi para pelaku usaha terutama untuk UMKM.

Ada beberapa persyaratan terbaru untuk tabel KUR BRI Juli 2025, tentunya ada beberapa perbedaan sesuai dengan plafon pinjaman yang diajukan.

KUR BRI 2025 Syaratnya Apa Saja

BACA JUGA:Klik Tautannya dan Selamat! Anda Jadi Penerima Uang Gratis dari DANA Kaget Total Rp1.000.000 Khusus Hari Ini

Agar proses pengajuan pinjaman dapat berjalan dengan lancar, pastikan Anda memenuhi beberapa persyaratan berikut:

Dokumen Pribadi:

  •  e-KTP pemohon
  •  Kartu Keluarga (KK)
  •  Surat nikah (jika sudah menikah)

BACA JUGA:Pinjaman KUR BRI 2025 Maksimal Berapa? Ternyata Memiliki Limit Angsuran 500 Juta, Plus Bunga 6 Persen

Dokumen Usaha:

  •  NIB (Nomor Induk Berusaha) atau Surat Keterangan Usaha dari kelurahan
  •  NPWP (wajib jika mengajukan pinjaman di atas Rp50 juta)

Kriteria Umum:

  •  Usia minimal 17 tahun (untuk KUR Super Mikro) dan minimal 21 tahun (untuk KUR Mikro)
  •  Memiliki usaha yang sudah berjalan aktif minimal 6 bulan
  •  Tidak sedang menerima kredit produktif dari lembaga keuangan lain

BACA JUGA:Cobain 3 Aplikasi Penghasil Saldo Dana Gratis 2025, Nomor 1 Cuma Modal Geser Layar Kanan Kiri! Unduh Disini

Apa Saja Jenis Pinjaman KUR BRI

KUR BRI menyediakan berbagai jenis pinjaman yang disesuaikan kebutuhan para pelaku usaha.

KUR Mikro

  • Plafon maksimal: Rp50 juta.
  • Suku bunga: 6% efektif per tahun.
  • Cocok untuk usaha kecil dengan kebutuhan modal terbatas.
Kategori :