Jordi Cruyff Punya Kesamaan dengan Pemain Keturunan: Saya Sering Main di Spanyol, Tapi Menbela Belanda

Senin 17-03-2025,17:22 WIB
Reporter : Sulthan Al muzakky
Editor : Sulthan Al muzakky
Jordi Cruyff Punya Kesamaan dengan Pemain Keturunan: Saya Sering Main di Spanyol, Tapi Menbela Belanda

Ia tumbuh di Spanyol karena mengikuti jejak ayahnya, Johan Cruyff, legenda Barcelona yang memiliki pengaruh besar di klub asal Katalonia tersebut.

Cruyff juga mengungkapkan bahwa dirinya tidak pernah bermain di liga Belanda sepanjang kariernya, meskipun membela Timnas Belanda di level internasional.

Bahkan, ia mengaku sempat memiliki peluang untuk memperkuat Timnas Spanyol sebelum akhirnya memilih untuk bermain untuk Belanda.

"Saya adalah pemain Timnas Belanda yang tidak pernah main di liga Belanda sama sekali. Saya juga punya pilihan main di timnas Spanyol, tapi saya pilih untuk main di Belanda. Situasi ini ada kesamaan dengan situasi Timnas Indonesia sekarang," tandasnya.

BACA JUGA:Optimis Bisa Raih Poin Penuh! Kevin Diks: Hanya Terpaut Satu Poin, Saya Harus Terbang Ke Sydeny Hari Senin.

Dengan latar belakang dan pengalaman serupa, Cruyff diharapkan dapat memberikan perspektif yang lebih dalam kepada Timnas Indonesia.

Terutama dalam mendukung perkembangan para pemain keturunan yang memutuskan untuk mengenakan seragam Merah Putih.

Kategori :