Sejarah Perayaan Imlek di Indonesia, Perpaduan Budaya yang Kaya

Sabtu 11-01-2025,11:11 WIB
Reporter : Burhannudin
Editor : Burhannudin

Perayaan Imlek di Indonesia tidak hanya sekedar mengikuti tradisi Tionghoa murni, tetapi juga mengalami akulturasi dengan budaya lokal. 

Hal ini terlihat dari berbagai tradisi unik yang berkembang di berbagai daerah di Indonesia, seperti barongsai, tarian lion, dan berbagai jenis makanan khas Imlek yang dipengaruhi oleh cita rasa lokal.

Kategori :