Berikut 4 Pemain Diaspora yang Berpeluang Main di Piala AFF 2024, Masih Bisa Dipanggil Shin Tae-yong!

Senin 11-11-2024,13:55 WIB
Reporter : R Herdi Dwitama
Editor : R Herdi Dwitama

Pemain yang lahir di Melbourne, Australia, pada 13 Mei 2009, mendapat kesempatan untuk bermain di pertandingan timnas Indonesia U-17 melawan Kuwait dan Australia bulan lalu. 

Ia membuat perbedaan di lini belakang tim muda Garuda dengan mencetak satu gol. 

Dengan berpartisipasi dalam Kualifikasi Piala Asia U-17 pada tahun 2025, Matthew Baker mendapatkan pengalaman yang sangat berharga.

BACA JUGA:Terungkap! Misteri 28 Pemain Tambahan Adalah Kevin Diks, yang Akan Diturunkan Melawan Jepang 

BACA JUGA:Elkan Baggot Masih Tidak Dipanggil Shin Tae-yong, Padahal Kualitasnya Diakui Pemain Eropa! 'Ia Pekerja Keras'

4. Jens Raven

Tidak diragukan lagi, Jens Raven menjadi pemain sepak bola yang sangat berbakat. 

Sejak didaulat menjadi Warga Negra Indonesia (WNI) pada akhir Juni 2024, dia telah memberikan kontribusi yang signifikan bagi timnas. 

Di Piala AFF U-19 2024, pemain berusia 19 tahun ini tampil sangat baik dan mencetak empat gol, membawa Garuda Muda Nusantara juara setelah mengalahkan Timnas Thailand U-19 di final.

Piala AFF 2024 hanya diadakan dari Desember 2024 hingga awal Januari 2025. 

BACA JUGA:CEDERA LAGI! Kapten Arab Saudi Akan Absen Saat Tandang ke Timnas Indonesia, Kesempatan Curi 3 Poin?

BACA JUGA:Ketum PSSI Berikan Update Soal Perpindahan Federasi Kevin Diks! Katanya 1 atau 2 Hari Lagi Rampung?

Ini menunjukkan bahwa selain klubnya, Raven tidak memiliki agenda penting lainnya yang terkait dengan aktivitasnya. Bisa mengikuti Piala AFF 2024 akan menjadi pengalaman berharga.

Kategori :