Dukung Program JKN, Bupati Indramayu Lucky Hakim Diganjar Penghargaan UHC Awards 2026

Rabu 28-01-2026,05:51 WIB
Reporter : Adun Sastra
Editor : Yuda Sanjaya

"Inilah yang menjadi alasan Pemkab Indramayu menerima UHC Award kategori Madya 2026," jelas pjs Dirut RSUD Indramayu.

Sementara itu Bupati Lucky menyampaikan pesan mari bersama-sama menjaga keberlangsungan program UHC dengan mendaftarkan diri sebagai peserta Program JKN secara Mandiri.

Yakni sesuai dengan prinsip Program JKN yaitu gotong royong dan sesuai visi misi Kabupaten Indramayu REANG (Religius Ekonomi Kerakyatan Aman Nyaman dan Gotong Royong. 

 "Penghargaan ini bukan milik Bupati dan Wakil Bupati. Ini merupakan keberhasilan seluruh stak holder dan seluruh masyarakat Indramayu. Tanpa kerja keras seluruh tim apalah artinya seorang pemimpin,"pungkas Bupati Lucky seraya meminta kepada seluruh masyarakat Indramayu agar mendaftarkan diri sebagai peserta Program JKN. (dun)

Kategori :