Opsi Striker Shin Tae-yong Untuk AFF 2024: 5 Striker Ini Wajib Jadi Pertimbangan!

Selasa 05-11-2024,11:00 WIB
Reporter : Miftah Nurohim
Editor : Miftah Nurohim

RADARINDRAMAYU.ID - Timnas Indonesia bersiap menyambut ajang Piala AFF 2024 yang akan berlangsung pada 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.

Dalam turnamen ini, pelatih Shin Tae-yong akan menurunkan skuad U-22 sebagai bagian dari strategi pengembangan pemain muda Indonesia.

Tanpa diperkuat oleh pemain senior atau pemain yang berkarier di luar negeri, Shin Tae-yong memiliki beberapa opsi striker lokal yang dapat diandalkan untuk memperkuat lini serang Garuda Muda.

Pelatih asal Korea Selatan ini menargetkan agar Indonesia bisa mencapai final, walaupun ia menyadari adanya tantangan besar dengan skuad muda yang akan tampil di turnamen antarnegara Asia Tenggara ini.

BACA JUGA:Tak di Posisi Utama! Calvin Verdonk di NEC Nijmegen Tersingkirkan? Dibantah karena Perkuat Timnas Indonesia

"Tetapi saya akan berusaha semaksimal mungkin dan saya berharap kita bisa datang sampai ke final. Kemampuan kita ya segitunya juga sudah berkembang juga sampai sekarang," ujar Shin Tae-yong.

Di bawah ini adalah lima penyerang potensial yang dapat dipertimbangkan Shin Tae-yong untuk memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.

1. Hokky Caraka

Hokky Caraka bisa menjadi salah satu opsi utama Shin Tae-yong di lini depan. Pemain muda yang telah lama berkarier bersama Shin Tae-yong ini, sebelumnya sudah jadi andalan pada level U-19 dan bahkan sering mendapat kesempatan di tim senior.

BACA JUGA:Pelatih Malaysia; Kagum Gaya Bermain Indonesia U-17 Sudah On The Track! Awal Yang Baik di Piala Asia 2025

Musim ini, Hokky tampil cemerlang bersama PSS Sleman di BRI Liga 1. Hingga pekan ke-10, striker asal Gunung Kidul ini telah mencetak tiga gol dan menyumbang satu assist, menjadikannya penyerang yang produktif dan layak diandalkan.

2. Firman Juliansyah

Firman Juliansyah adalah pemain muda yang baru saja meraih penghargaan Pemain Muda Terbaik Liga 2 pada musim 2023/2024.

Performanya mengesankan di Liga 2 membuatnya terus dipercaya oleh Semen Padang yang kini berkompetisi di BRI Liga 1.

BACA JUGA:Keberuntungan? Ayase Ueda Cedera, Striker Jepang Absen! Jelang Menghadapi Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia

Kategori :