Takut Bernasib Sama dengan Indonesia, China Tolak Wasit Timur Tengah untuk Pertandingan Melawan Bahrain

Selasa 22-10-2024,11:46 WIB
Reporter : Farhan
Editor : Farhan

"Biar netral harusnya wasit dari Eropa."

Komentar ini mencerminkan harapan banyak pihak agar wasit yang memimpin pertandingan tersebut berasal dari luar kawasan Asia, terutama Eropa, yang dianggap lebih netral.

Selain itu, ada juga netizen yang menyindir tabiat wasit dari Timur Tengah yang dinilai sering memihak.

Pengalaman Indonesia dalam pertandingan melawan Bahrain, di mana seorang wasit botak dari Arab dipilih, menjadi salah satu alasan China khawatir akan terjadinya kejadian serupa.

BACA JUGA:Belum Naturalisasi, Mauro Zijlstra Berani Ungkap Ramalannya Bahwa Indonesia 10 Tahun Lagi Lolos Piala Dunia!

"Mulai nampak tabiat wasit timur tengah."

"Mang aturannya ga boleh itu wasit Arab botak kemaren jadi wasit di pertandingan Indo vs bahlul, entah knp koq bisa jadi wasit, harusnya pas kemarin tanding wasitnya dari Asia timur kaya Jepang."

Meskipun permintaan resmi telah diajukan, hingga saat ini AFC masih belum memberikan keputusan resmi terkait penunjukan wasit untuk laga tersebut. Apakah permintaan China akan diterima atau ditolak oleh AFC, masih menjadi tanda tanya besar

Kategori :